Presiden Jokowi Umumkan Logo Resmi Ibu Kota Negara, Pemenangnya Mendapatkan Hadiah Rp 185 Juta

- Selasa, 30 Mei 2023 | 23:04 WIB
residen Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan logo Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara (Foto: tangkapan layar youtube sekretariat presiden)
residen Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan logo Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara (Foto: tangkapan layar youtube sekretariat presiden)

TOPMEDIA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan logo Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Logo tersebut merupakan hasil seleksi dari para peserta yang telah mengikuti sayembara.

Berikut nama desainer dari lima logo yang telah dipilih Presiden Jokowi untuk selanjutnya diserahkan kepada masyarakat untuk dipilih:

1. Agra Satria. Pendiri dan direktur kreatif MATA Studio. Agra adalah alumni DKV ITB dan Master in Visual Branding Design Domus Academy Italy.
2. Aulia Akbar. Desainer grafis yang berdomisili di Bandung. Aulia Akbar merupakan lulusan ITENAS yang menjadi co-founder POT Branding House.

Baca Juga: Vibes Luar Negeri! Inilah 4 Wisata Baru di Bogor Sayang untuk Dilewatkan, No. 1 Murah Meriah Banget

3. Dimas Fakhruddin. Desainer grafis profesional asal Malang, Jawa Timur. Dimas merupakan pendiri Yumakiso Studio, studio desain grafis yang berfokus pada branding, packaging, dan tipografi.
4. Ismiaji Cahyono. Kepala Studio desain SUNvisual dengan pengalaman lebih dari 20 tahun. Ismiaji merupakan lulusan DKV ITB ini mengawali kariernya di Leboye Design sebelum melanjutkan program master ke the school of the art Chicago melalui beasiswa fulbright.

5. Wildan Ilham. Co-founder workbyw, konsultan brand di Jakarta. Karyanya telah dipublikasikan di berbagai media internasional seperti The Dieline dan Brand Magazine Hong Kong.

Dalam siaran live streaming dalam sekretariat presiden pada chanel Youtube yang disiarkan secara langsung pada Selasa 30 Mei 2023.

Baca Juga: Vibes Luar Negeri! Inilah 4 Wisata Baru di Bogor Sayang untuk Dilewatkan, No. 1 Murah Meriah Banget

Dia menargetkan upacara HUT RI pada 2024 bisa dilaksanakan di kawasan yang saat ini merupakan bagian dari wilayah administrasi Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.

Jokowi kemudian mengumumkan logo yang didesain Aulia Akbar yang terpilih sebagai logo IKN Nusantara. Logo tersebut bertema pohon hayat. Pemenang sayembara logo tersebut mendapatkan hadiah Rp 185 juta.

"Logo yang terpilih bertema pohon hayat yang didesain oleh Mas Aulia Akbar," ujar Jokowi.

Seperti diketahui, periode pemilihan logo IKN telah ditutup pada 20 Mei 2023. Proses voting melibatkan lebih dari 500 ribu masyarakat Indonesia.***

Editor: Beni Hendriana

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Ide 11 Nama Bayi Perempuan Islami Modern dan Aesthetic

Sabtu, 30 September 2023 | 22:47 WIB

Ide 15 Nama Bayi Laki Laki Kekinian, Islami

Sabtu, 30 September 2023 | 22:41 WIB

Saran 20 Nama Bayi Laki Laki Modern, Kekinian dan Modern

Sabtu, 30 September 2023 | 22:37 WIB

15 Ide Nama Bayi Perempuan Islami Sansekerta

Sabtu, 30 September 2023 | 21:24 WIB

Rekomendasi 20 Saran Nama Bayi Perempuan Islami Modern

Sabtu, 30 September 2023 | 21:13 WIB

25 Ide dan Saran Nama Bayi Perempuan Kekinian

Sabtu, 30 September 2023 | 21:08 WIB

Tips 4 Cara Liburan Sekolah Bareng Anak Anti Ribet

Sabtu, 30 September 2023 | 20:47 WIB

Ide 13 Nama Bayi Laki Laki Islami Modern

Sabtu, 30 September 2023 | 15:48 WIB

Saran 11 Nama Bayi Perempuan Islami Modern dan Aesthetic

Sabtu, 30 September 2023 | 15:44 WIB
X