Top Banget! Ini 10 Alamat Tempat Sate di Cilegon Banten Terkenal enak yang Menggugah Selera Makan

- Rabu, 8 Maret 2023 | 14:56 WIB
Tempat kuliner sate yang terkenal enak di kota Cilegon Banten  (Foto ilustrasi Pexels)
Tempat kuliner sate yang terkenal enak di kota Cilegon Banten (Foto ilustrasi Pexels)

TOPMEDIA - Rekomendasi dari beberapa alamat tempat kuliner sate yang terkenal di Cilegon Banten dan tentunya enak.

Bagi Anda yang sedang berwisata ataupun warga Banten, kurang lengkap rasanya jika belum coba ke tempat kuliner sate di sekitar Cilegon.

Nah, jika belum ke tempat sate di Cilegon Banten tersebut, berikut simak tempat sate yang telah dirangkum dari penelusuran rating tertinggi dan sumber lainnya ini bisa jadi pilihan Anda.

Baca Juga: Top 10 Alamat Tempat Kuliner Bakso di Cilegon Banten yang Terkenal enak, Ada Langganan Kamu?

Sementara itu, sate yaitu makanan yang terdiri dari potongan daging Sapi, daging Ayam, daging Kambing, daging Bebek dan lainnya, dipotong kecil-kecil seperti dadu.

Kemudian ditusuk pada tusukan sate dan pada umumnya dari bambu, dibakar di atas bara api arang, olahan sate tersebut cukup banyak diminati.

Berikut inilah dari beberapa tempat kuliner sate yang terkenal enak di Cilegon Banten

Baca Juga: Kedapatan Miliki Tembakau Gorila, RE Ditangkap Satresnarkoba Polres Serang

1. sate Cilegon

Berlokasi di Jalan Bonakarta Cilegon Blok A no 3 dan 4, Masigit, Kecamatan Masigit, Kota Cilegon, Banten.

2. Pondok Makan sate Asmawi

Berlokasi di Jl. Ahmad Yani No.86, Sukmajaya, Kec. Jombang, Kota Cilegon, Banten.

3. sate Bebek Cindelaras Cibeber ibu Tuti flyover

Berlokasi di Jl. Ahmad Yani, Cibeber, Kec. Cibeber, Kota Cilegon, Banten

Halaman:

Editor: Putri Rahmadita

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X