Lowongan Kerja Terbaru di Universitas Primagraha Serang Banten, Cek Syarat dan Kualifikasinya Disini

- Senin, 23 Januari 2023 | 14:05 WIB
Banner Universitas Primagraha Serang Banten, membuka lowongan kerja terbaru tahun 2023 (Istimewa)
Banner Universitas Primagraha Serang Banten, membuka lowongan kerja terbaru tahun 2023 (Istimewa)

3. Dosen Prodi Teknik Industri (S1)

Syarat:

- Lulusan Minimal Pendidikan Strata 2 (S2) Magister Teknik Industri

- Belum Memiliki NIDN 

Jadwal Pendafataran 

1. Pendaftaran Online dibuka Tanggal 16-30 Januari 2023 

2. Pendaftaran melalui link http://karir.upg.ac.id 3. Seleksi/Wawancara tanggal 3 Februari 2023 Pukul 08.00 sd 17.00 WIB 

3. Pengumuman Kelulusan Tanggal 9 Februari 2023 

4. Bagi yang lulus akan di informasikan melalui http://karir.upg.ac.id

Baca Juga: Dukungan Fasilitas Timnas Indonesia, Calon Ketum PSSI Erick Thohir Puji Pelatih Shin Tae-yong

Persyaratan Dokumen 

Dengan format.pdf (Khusus Pas Poto.jpg) Ukuran Kapasistas Maksimal 1MB/file 

1. Melampirkan Scan KTP Asli 

2. Melampirkan Scan Ijazah dan Transkip Nilai : S1, S2 dan S3 Asli 3. Melampirkan Scan Daftar Riwayat Hidup (CV) 

4. Melampirkan Pas poto Asli

Halaman:

Editor: Febi Sahri Purnama

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X